Wahid Hasyim University | Digital Repository

PENGGUNAAN MEDIA AUDIO VISUAL DALAM PENING KATAN HASIL BELAJAR ILMU PENGETAHUAN ALAM (IPA) PADA SISWA KELAS IV MADRASAH IBTIDAIYAH (MI) DARUSSALAM TLOGOBOYO BONANG DEMAK

S I S W O Y O, S I S W O Y O (2019) PENGGUNAAN MEDIA AUDIO VISUAL DALAM PENING KATAN HASIL BELAJAR ILMU PENGETAHUAN ALAM (IPA) PADA SISWA KELAS IV MADRASAH IBTIDAIYAH (MI) DARUSSALAM TLOGOBOYO BONANG DEMAK. Skripsi thesis, Universitas Wahid Hasyim Semarang.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (403kB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (536kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (543kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (603kB)
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (59kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (269kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LAMPIRAN.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Di tengah sutuasi global dengan dukungan teknologi pendidikan yang semakin canggih mendorong pelaku pendidikan untuk terus berinovasi dalam menyelenggarakan pembelajaran. Salah satu upayanya yaitu mengadakan pembelajaran dengan peraga media audio visual, dalam rangka meningkatkan daya minat siswa dalam mengikuti pembelajaran seperti di Madrasah Ibtidaiyah (MI) Darussalam Tlogoboyo Bonang Demak. Penelitian ini adalah PenelitianTindakan Kelas (PTK) dengan percobaan Prasiklus, Siklus I dan Siklus II. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini diantaranya adalah: (1) pengamatan (observasi); (2) tes; dan (3) dokumentasi. Adapun teknis analisis data menggunakan pendekatan deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian ini yaitu pertama,penggunaan media audio visual dalam peningkatan hasil belajar Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) bagi siswa Kelas IV di Madrasah Ibtidaiyah (MI) Darussalam Tlogoboyo Bonang Demak dilakukan dengan mengajak siswa melihat gambar konsep dan film tentang perubahan lingkungan hidup, dilanjutkan dengan siswa melakukan praktikum secara kelompok dan mendiskusikan hasilnya untuk dipresentasikan di kelas, kelompok lain memberi tanggapan hasil kerja kelompok lain. Terakhir untuk menguji pemahaman siswa terhadap materi guru memberikan tes. Kedua, hasil belajar materi perubahan lingkungan fisik paska penggunaan media audio visual sebagai upaya peningkatan hasil belajar Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) bagi siswa Kelas IV di Madrasah Ibtidaiyah (MI) Darussalam Tlogoboyo Bonang Demak dapat dikatakan memuaskan karena mencapai Kritreria Ketuntasan Minimal (KKM) sebesar 7,0. Hasil belajar yang diperoleh siswa tiap siklus, dimana pada Prasiklus tingkat ketuntasan terdapat lima orang siswa (29,41%), pada Siklus I terdapat 11 siswa (64,71%) kemudian meningkat lagi pada Siklus II seebsar 16 siswa (94,12%). Peningkatan juga terjadi pada keaktifan siswa dimana pada Siklus I tingkat keaktifan pada kategori sangat aktif ada tiga siswa atau (17,6%), terdapat tiga siswa dalam kategori aktif (17,6%,), serta pada Siklus II terdapat kategori sangat aktif dengan jumlah enam (35,3%), pada kategori aktif ada enam siswa atau 35,3%. Hasil ini sudah mencapai indikator yang ditentukan yaitu KKM 70 mencapai 80% dari seluruh jumlah siswa. Kata Kunci: Media Audio Visual, Hasil Belajar, Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BL Religion
Divisions: Fakultas Agama Islam > Program Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtida'iyyah
Depositing User: eprints perpustakaan unwahas
Date Deposited: 17 Oct 2019 03:05
Last Modified: 17 Oct 2019 03:05
URI: http://eprints.unwahas.ac.id/id/eprint/1772

Actions (login required)

View Item View Item