Wahid Hasyim University | Digital Repository

PENGARUH JENIS KELAMIN, PENDIDIKAN PENGELOLAAN KEUANGAN KELUARGA, DAN PENDAPATAN TERHADAP LITERASI KEUANGAN MAHASISWA PROGRAM STUDI MANAJEMEN UNIVERSITAS WAHID HASYIM SEMARANG

ENY, SAFITRI (2023) PENGARUH JENIS KELAMIN, PENDIDIKAN PENGELOLAAN KEUANGAN KELUARGA, DAN PENDAPATAN TERHADAP LITERASI KEUANGAN MAHASISWA PROGRAM STUDI MANAJEMEN UNIVERSITAS WAHID HASYIM SEMARANG. Skripsi thesis, Universitas Wahid Hasyim.

[img] Text
SKRIPSI ENY 18101011237.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Literasi keuangan merupakan sebuah pengetahuan dan keterampilan yang dimiliki seorang individu yang digunakan dalam mengelola keuangan pribadinya yang memiliki tujuannya untuk meningkatkan kesejahteraannya. Penelitian ini memiliki tujuan untuk menganalisis dan menguji pengaruh jenis kelamin, pendidikan pengelolaan keuangan keluarga dan pendapatan terhadap literasi keuangan mahasiswa program studi manajemen Universitas Wahid Hasyim Semarang. Metode analisis statistik yang digunakan untuk menguji hipotesis adalah analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa variabel pendidikan pengelolaan keuangan keluarga dan pendapatan berpengaruh positif dan signifikan terhadap literasi keuangan mahasiswa. Sedangkan variabel jenis kelamin tidak bepengaruh terhadap literasi kuangan mahasiswa. Kata kunci: Literasi keuangan, jenis kelamin, pendidikan pengelolaan keuangan keluarga, pendapatan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi > Program Studi Manajemen
Depositing User: eprints perpustakaan unwahas
Date Deposited: 24 May 2023 07:43
Last Modified: 24 May 2023 07:43
URI: http://eprints.unwahas.ac.id/id/eprint/3268

Actions (login required)

View Item View Item