Wahid Hasyim University | Digital Repository

Peranan Polri dalam Penegakan Keadilan Masyarakat dalam Perspektif "Restorative Community Justice"

Suparmin, Suparmin Peranan Polri dalam Penegakan Keadilan Masyarakat dalam Perspektif "Restorative Community Justice". QISTIE JURNAL ILMU HUKUM. ISSN 19790678

[img] Text
Peran Polri Dalam Penegak Keadilan Masyarakat Dalam Perspektive Restorative Community Justice
Restricted to Registered users only

Download (450kB)

Abstract

Profesionalisme Polisi dalam menjalankan tugas dan kewenangannya merupakan dambaan semua bangsa di dunia, termasuk Indonesia, karena peran yang sangat komprehensif mencakup sebagai penjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, pelindung, pengayom dan pelayan masyarakat, juga sebagai penegak hukum. Visi dn misi kepolisian diidentifikasikan ada potensi internal dan eksternal yang memiliki kekuatan (strength) dan kelemahan (weakness). Analisa faktor internal dan eksternal akan menghasilkan variabel peluang (opportunity) dan variabel tantangan (threath). Analisa SWOT dapat dipakai sebagai dasar acuan untuk mencari alternative grand strategi Polri dalam pengembangan pengabdiannya kepada Bangsa dan Negara. Dilihat sebagai indikator kurang efektifnya SPP, karena dalam hal-hal tertentu dapat dilihat sebagai faktor kriminologin dan viktimologin. Untuk itu, berbagai belahan dunia telah mulai dikembangkan sistem operasi kepolisian dengan penerapan "Penegak Keadilan Masyarakat" dikenal dengan sistem "Restorative Community Justice".

Item Type: Article
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum > Program Studi Hukum
Depositing User: eprints perpustakaan unwahas
Date Deposited: 12 Dec 2015 02:27
Last Modified: 14 Dec 2015 04:43
URI: http://eprints.unwahas.ac.id/id/eprint/153

Actions (login required)

View Item View Item