Wahid Hasyim University | Digital Repository

UPAYA PENINGKATAN SERVIS BAWAH DALAM PEMBELAJARAN BOLA VOLI MINI MELALUI METODE DRILL PADA SISWA KELAS V SD NEGERI JOMBLANG 02 KEC. CANDI SARI KOTA SEMARANG TAHUN 2016

ACHMAD KUNCORO, ACHMAD KUNCORO (2017) UPAYA PENINGKATAN SERVIS BAWAH DALAM PEMBELAJARAN BOLA VOLI MINI MELALUI METODE DRILL PADA SISWA KELAS V SD NEGERI JOMBLANG 02 KEC. CANDI SARI KOTA SEMARANG TAHUN 2016. Skripsi thesis, Universitas Wahid Hasyim Semarang.

[img]
Preview
Text
1. COVER.pdf

Download (19kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. BAB I.pdf

Download (236kB) | Preview
[img] Text
4. BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (366kB)
[img] Text
5. BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (352kB)
[img] Text
6. BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (251kB)
[img]
Preview
Text
7. BAB V.pdf

Download (162kB) | Preview

Abstract

Pembelajaran servis bawah dalam permainan bola voli di lakukan dengan penelitian tindakan kelas untuk ditemukan metode yang benar. Menjadikan siswa memperoleh hasil dan mudah mempelajarinya. Bagaimanakah upaya peningkatan bila menggunakan metode drill. Dengan tujuan memperoleh bentuk pengajaran yang baik untuk anak didik. Melalui drill siswa melatih daya ingatan serta gerakan otomatis. Servis bawah bergerak menggunakan kekuatan otot lengan menggunakan drill akan lebih dinamis. Karena memerlukan gerakan terus menerus dengan semangat. Penelitian ini adalah menggunakan penelitian tindakan kelas dengan sampel 36 siswa kelas V SD pembelajaran bola voli mini. Berdasarkan penelitian tindakan yang dilakukan dengan pra siklus lalu dilanjutkan penelitian untuk siklus I dan diteruskan siklus II. Upaya peningkatan servis bawah metode penelitian yang dilakukan menggunakan tindakan kelas pada siswa melalui drill. Belajar adalah usaha membuat suatu perubahan berguna bagi siswa untuk servis bawah. Penelitian dilakukan pada siswa untuk memperoleh data yang bisa dikembangkan sebagai bentuk pembelajaran servis bawah. Pengertian penelitian merupakan perencanaan kemudian pengamatan serta pelaksanaan servis bawah melalui drill. Jadi siswa memperoleh pembelajaran untuk pengembangan servis bawah. Hasil penelitian ini adalah untuk pencapaian nilai 73,4 pada Pra Siklus, dengan hasil nilai ketuntasan minimum 44%, dibawah ketuntasan 56%. Siklus I pencapaian nilai 73,9 dengan hasil ketuntasan minimum 53%, dibawah ketuntasan 47%. Siklus II pencapaian nilai 81 dengan hasil ketuntasan minimum 83%, dibawah ketuntasan 17%. Simpulan penelitian menunjukkan adanya peningkatan dengan ditemukan adanya peningkatan 83% servis bawah pembelajaran bola voli mini melalui metode drill. Metode pengajaran hendaknya bisa dijadikan upaya untuk mendidik dan mengajar anak lebih mudah diterima. Guru lebih bisa memahami siswa dalam belajar mengajar mengutamakan sikap serta perilaku yang baik. Dengan mendapatkan bentuk pengajaran hendaknya membuat siswa lebih giat belajar.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas FKIP > Program Studi Pendidikan Olah Raga
Depositing User: eprints perpustakaan unwahas
Date Deposited: 20 Jun 2017 02:50
Last Modified: 20 Jun 2017 02:50
URI: http://eprints.unwahas.ac.id/id/eprint/825

Actions (login required)

View Item View Item