Wahid Hasyim University | Digital Repository

PREFERENSI PETANI TERHADAP BENIH PADI (Oryza sativa L.) VARIETAS CIHERANG DI KECAMATAN BLORA KABUPATEN BLORA

Nurainy Muthohharoh, Nurainy (2017) PREFERENSI PETANI TERHADAP BENIH PADI (Oryza sativa L.) VARIETAS CIHERANG DI KECAMATAN BLORA KABUPATEN BLORA. Skripsi thesis, Universitas Wahid Hasyim Semarang.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (5MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 1.pdf

Download (9MB) | Preview
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (9MB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (9MB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (9MB)
[img]
Preview
Text
BAB 5.pdf

Download (9MB) | Preview
[img]
Preview
Text
LAMPIRAN.pdf

Download (9MB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (9MB) | Preview

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui preferensi petani terhadap benih padi varietas Ciherang, mengetahui alternatif pengganti varietas Ciherang, dan untuk mengetahui karakteristik atribut yang mempengaruhi petani dalam memilih varietas Ciherang. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dan pemilihan lokasi dengan cara purposive sampling. Lokasi penelitian adalah Desa Sendangharjo, Desa Tambaksari, dan Desa Purwosari di Kecamatan Blora Kabupaten Blora. Pengambilan sampel petani dilakukan secara proporsional, yaitu 80 petani responden. Penelitian ini menggunakan metode analisis tabulasi dan perceived quality. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pada musim tanam I benih padi varietas Ciherang memiliki tingkat preferensi tinggi di Kecamatan Blora Kabupaten Blora sebanyak 63,75% tetapi pada musim tanam II yang memiliki preferensi tinggi adalah padi varietas Mapan 05 sebanyak 35%. Alternatif pengganti varietas Ciherang adalah varietas Mapan 05 sebanyak 52,5%. Karakteristik atribut rerata terhadap varietas Ciherang adalah hasil produksi 0,11 dan ketahanan terhadap hama dan penyakit 0,11. Kata kunci: Preferensi, Padi, Varietas Ciherang

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: Fakultas Pertanian > Program Studi Agribisnis
Depositing User: eprints perpustakaan unwahas
Date Deposited: 05 Jan 2018 03:34
Last Modified: 05 Jan 2018 03:34
URI: http://eprints.unwahas.ac.id/id/eprint/959

Actions (login required)

View Item View Item