Wahyu, Setiyaningrum and Maskudi, Maskudi and Atieq, Amjadallah Alfie (2020) PENGARUH PROFITABILITAS, REPUTASI AUDITOR, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP PERINGKAT OBLIGASI (Studi Kasus Pada Perusahaan yang Terdaftar dalam BEI dan Peringkat Obligasi Tahun 2012-2016). Skripsi thesis, Universitas Wahid Hasyim.
|
Text
Wahyu Setiyaningrum_151020086_Ekonomi_Akuntansi.pdf Download (905kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh profitabilitas, reputasi auditor, dan ukuran perusahaan terhadap peringkat obligasi. Subjek penelitian ini adalah perusahaan yang listing di Bursa Efek Indonesia dan terdaftar di PT. PEFINDO tahun 20012-2016.. Sampel dipilih dengan menggunakan purposive sampling sehingga diperoleh 11 perusahaan. Penelitian ini menggunakan model analisis Regresi Logistik untuk menguji faktor-faktor yang mempengaruhi peringkat obligasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa profitabilitas berpengaruh terhadap peringkat obligasi. Sedangkan reputasi auditor dan ukuran perusahaan tidak berpengaruh terhadap peringkat obligasi. Simpulan penelitian ini adalah dari 3 variabel yang digunakan dalam penelitian ini hanya variabel Profitabilitas yang dapat digunakan untuk memprediksi peringkat obligasi suatu perusahaan. Saran yang dapat diberikan yakni peneliti selanjutnya dapat mengganti sample penelitian dengan menggunakan perusahaan keuangan. Kata kunci: Peringkat Obligasi, Profitabilitas, Reputasi Auditor, Ukuran perusahaan
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Program Studi Akuntassi |
Depositing User: | eprints perpustakaan unwahas |
Date Deposited: | 20 Jan 2024 01:29 |
Last Modified: | 20 Jan 2024 01:29 |
URI: | http://eprints.unwahas.ac.id/id/eprint/3482 |
Actions (login required)
View Item |