Miranda, Woh Ing Ati and Maskudi, Maskudi and Setyo, Mahanani (2020) PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD), PAJAK DAERAH, DANA ALOKASI UMUM (DAU), DAN DANA ALOKASI KHUSUS (DAK) TERHADAP ALOKASI BELANJA MODAL PADA SELURUH PROVINSI DI INDONESIA. Skripsi thesis, Universitas Wahid Hasyim.
|
Text
mirandaa woh ing ati_161020033_ ekonomi_Akuntansi_20.pdf Download (1MB) | Preview |
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah Pendapatan Asli Daerah (PAD), Pajak Daerah, Dana Alokasi Umum (DAU), dan Dana Alokasi Khusus (DAK) mempengaruhi belanja modal. Penelitian ini menggunakan data sekunder dari LKPD (Laporan Keuangan Pemerintah Daerah) yang tercatat di situs resmi Direktorat Jenderal Perimbangan dan Keuangan dan Badan Pusat Statistik pada kurun waktu 2016-2018. Metode analisis yang digunakan untuk menguji hipotesis dalam penelitian ini yaitu analisis regresi linier berganda. Hasil uji pada penelitian ini yaitu PAD berpengaruh positif dan signifikan terhadap alokasi belanja modal. Pajak Daerah tidak berpengaruh terhadap alokasi belanja modal. DAU berpengaruh positif dan signifikan terhadap alokasi belanja modal. DAK tidak berpengaruh terhadap belanja modal. Kata kunci : Pendapatan Asli Daerah (PAD), Pajak Daerah, Dana Alokasi Umum (DAU), Dana Alokasi Khusus (DAK), Belanja Modal
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Program Studi Akuntassi |
Depositing User: | eprints perpustakaan unwahas |
Date Deposited: | 04 Jan 2024 04:18 |
Last Modified: | 04 Jan 2024 04:18 |
URI: | http://eprints.unwahas.ac.id/id/eprint/3456 |
Actions (login required)
View Item |