Wahid Hasyim University | Digital Repository

KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU PENJAS SMA SE-KECAMATAN WELERI

PUTRI, ARDIANA (2023) KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU PENJAS SMA SE-KECAMATAN WELERI. Skripsi thesis, Universitas Wahid Hasyim.

[img] Text
SKRIPSI PUTRI ARDIANA (18108011071-FKIP)).pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB)

Abstract

Kata Kunci : Kompetensi Guru,Kompetensi Pedagogik, Guru Penjas Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan RI mendorong penyelenggaraan proses pembelajaran dengan sistem daring. Hal tersebut sesuai dengan surat edaran Mendikbud RI Nomor 3 tahun 2020 tentang Pencegahan Corona Virus Disease ( Covid-19) pada satuan pendidikan Bentuk penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif. Penelitian tentang Kompetensi Pedagogik Guru Penjas SMA se Kecamatan Weleri berjutuan untuk mengetahui seberapa tinggi dan rendah kompetensi pedagogik guru penjas SMA di Kecamatan Weleri. Instrumen menggunakan angket berbentuk tes dengan metode survey. Hasil penelitian kompetensi penguasaan peserta didik menunjukan nilai 63,27 dengan kategori baik, kompetensi penguasaan teori dan prinsip belajar menunjukan nilai 40,91 dengan kategori kurang, kompetensi pengembangan kurikulum menunjukan nilai 51,79 dengan kategori cukup, kompetensi kegiatan pembelajaran yang mendidik menunjukan nilai 46,43 dengan kategori cukup, kompetensi pengembangan kompetensi peserta didik menjunjukan nilai 40,82 dengan kategori kurang, kompetensi komunikasi dengan peserta didik menunjukan nilai 64,29 dengan kategori baik, kompetensi penilaian dan evaluasi menunjukan nilai 46,43 dengan kategori kurang. Dari 7 aspek kompetensi pedagogik Guru penjas SMA se Kecamatan Weleri menunjukan nilai 51,25 yang dapat kita ketahui bahwa guru penjas di SMA se Kecamatan Weleri dapat dikategorikan cukup menguasai kompetensi pedagogik.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas FKIP > Program Studi Pendidikan Olah Raga
Depositing User: eprints perpustakaan unwahas
Date Deposited: 29 May 2023 01:10
Last Modified: 29 May 2023 01:10
URI: http://eprints.unwahas.ac.id/id/eprint/3292

Actions (login required)

View Item View Item