Wahid Hasyim University | Digital Repository

PENERAPAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW) PADA PENGUJIAN KUALITAS PRODUK MINUMAN SERBUK. (Study kasus PT.XXX)

MARJONO, MARJONO (2020) PENERAPAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW) PADA PENGUJIAN KUALITAS PRODUK MINUMAN SERBUK. (Study kasus PT.XXX). Skripsi thesis, Universitas Wahid Hasyim.

[img] Text
MARJONO_163040077.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk merancang, membuat, dan mengetahui kelayakan dari sistem pendukung keputusan pengujian kualitas produk dengan metode SAW studi kasusPT.XXX. Penelitian ini termasuk dalam penelitian pengembangan dengan melalui tahapan analisis, desain, implementasi, dan pengujian terhadap sistem pendukung keputusan pengujian kualitas produk dengan metode SAW studi kasus PT.XXX.Untuk mendapatkan kualitas produk terbaik yang diharapkan perlu adanya pengujian terhadap produk olahan yang dihasilkan. Untuk membantu mempermudah penguji laboratorium menentukan kuailitas produk terbaik dibutuhkan sistem pendukung keputusan yang dibangun dengan PHP dan Mysql. Metode yang digunakan menggunakan metode SAW (Simple Additive Weighting) yang merupakan metode penjumlahan terbobot yang digunakan dalam memasukan data dan data keluar dari sistem. Dengan adanya sistem ini dapat menghitung dan memproses data yang digunakan untuk menentukan standart kualitas dari produk olahan yang dihasilkan. Kata Kunci :, Php, SAW, Sistem Pendukung Keputusan, Sql

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknik > Program Studi Teknik Informatika
Depositing User: eprints perpustakaan unwahas
Date Deposited: 05 Mar 2021 06:53
Last Modified: 05 Mar 2021 06:53
URI: http://eprints.unwahas.ac.id/id/eprint/3017

Actions (login required)

View Item View Item