Wahid Hasyim University | Digital Repository

PRARANCANGAN PABRIK ASAM NITRAT PROSES DU PONT KAPASITAS 80.000 TON/TAHUN

EFA, FIRMANIA and FIFI, KURNIASARI (2020) PRARANCANGAN PABRIK ASAM NITRAT PROSES DU PONT KAPASITAS 80.000 TON/TAHUN. Skripsi thesis, Universitas Wahid Hasyim.

[img] Text
143020005 143020031 Efa Fifi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)

Abstract

Asam nitrat diperoleh melalui reaksi fase gas antara ammonia dan udara dengan bantuan suatu katalis Pt-Rh didalam reactor fix bed catalytic pada temperatur dan tekanan yang tinggi. Pabrik pembuatan asam nitrat ini dirancang berproduksi dengan kapasitas 80. 000 ton/tahun dengan massa kerja 330 hari dalam satu tahun. Lokasi pabrik direncanakan berada didaerah kawasan indstri Gresik Jawa Timur, dengan luas areal 25.000 m 2 . Tenaga kerja yang dibutuhkan sebanyak 103 orang dengan badan usaha perseroan terbatas (PT) yang dipimpin oleh seorang Direktur dengan struktur organisasi system garis dan staf. Hasil analisa ekonomi pabrik pembuatan asam nitrat ini adalah sebagai berikut :  Modal investasi : US$ 20.799.350,04  Biaya produksi : US$ 20.799.350,04  Hasil penjualan : US$ 33.600.000,00  Laba bersih : US$ 9.600.487,47  Profit margin : 28,57 %  Break even point : 25,12 %  Shut down point : 11,55 %  Return on investment : 49,66 %  Pay out time :1,68 tahun  Discounted cash flow : 51 % Dari hasil analisa aspek ekonomi dapat disimpulkan bahwa Pabrik Pembuatan Asam Nitrat Proses Du Pont dengan kapasitas 80.000 ton/tahun ini layak untuk didirikan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: T Technology > TP Chemical technology
Divisions: Fakultas Teknik > Program Studi Teknik Kimia
Depositing User: eprints perpustakaan unwahas
Date Deposited: 05 Mar 2021 02:14
Last Modified: 05 Mar 2021 02:14
URI: http://eprints.unwahas.ac.id/id/eprint/2938

Actions (login required)

View Item View Item