Wahid Hasyim University | Digital Repository

ANALISIS DETERMINAN AUDIT REPORT LAG PADA LAPORAN KEUANGAN (Studi Empiris Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2014-2017)

Lulu, Irvana (2019) ANALISIS DETERMINAN AUDIT REPORT LAG PADA LAPORAN KEUANGAN (Studi Empiris Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2014-2017). Skripsi thesis, Universitas Wahid Hasyim Semarang.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (878kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (287kB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (465kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (452kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (381kB)
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (273kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (338kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LAMPIRAN.pdf

Download (497kB) | Preview

Abstract

Tujuan diadakannya penelitian ini adalah untuk menganalisis dan membuktikan pengaruh opini auditor, ukuran perusahaan, solvabilitas dan profitabilitas terhadap audit report lag pada Laporan Keuangan perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2014-2017. Populasi penelitian ini adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2014 sampai 2017 yang berjumlah 142 perusahaan manufaktur. Sampel dalam penelitian ini sebanyak sebanyak 46 perusahaan dengan total data selama 4 tahun sebanyak 184 data. Teknik sampling yang digunakan adalah purposive sampling. Analisis data menggunakan regresi linier berganda, uji t, koefisien determinasi. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan ; (1) Terdapat pengaruh negatif opini auditor terhadap audit report lag hal ini dibuktikan dalam analisis statistik dimana t-hitung (-2,038) < t-tabel (1,652) atau sig t 0,043 < 0,05; (2) Terdapat pengaruh negatif signifikan ukuran perusahaan terhadap audit report lag hal ini dibuktikan dalam analisis statistik dimana thitung (-3,086) < t-tabel (1,652) atau sig t 0,002 < 0,05; (3) Tidak terdapat pengaruh solvabilitas terhadap audit report lag hal ini dibuktikan dalam analisis statistik dimana t-hitung (1,780) > t-tabel (1,652) atau sig t 0,077 > 0,05; (4) Tidak terdapat pengaruh profitabilitas terhadap audit report lag hal ini dibuktikan dalam analisis statistik dimana t-hitung (-0,773) < t-tabel (1,652) atau sig t 0,441 > 0,05; (5) Besarnya adjusted R 2 adalah 0,062, hal ini berarti 6,2% yang artinya 6,2% variasi perubahan dari audit report lag dapat dijelaskan oleh variabelvariabel independent yaitu opini auditor, ukuran perusahaan, solvabilitas dan profitabilitas. Sedangkan sisanya sebesar 93,8% dijelaskan oleh variabel yang tidak diteliti dalam penelitian ini seperti jenis industri, umur perusahaan, ukuran KAP, komite audit, anak perusahaan, ukuran komite audit, spesialisasi industri KAP, operasi laba/rugi. Kata Kunci : Opini Auditor, Ukuran Perusahaan, Solvabilitas, Profitabilitas, Audit Report Lag

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Fakultas Ekonomi > Program Studi Akuntassi
Depositing User: eprints perpustakaan unwahas
Date Deposited: 23 Jan 2020 07:45
Last Modified: 23 Jan 2020 07:45
URI: http://eprints.unwahas.ac.id/id/eprint/2250

Actions (login required)

View Item View Item