Wahid Hasyim University | Digital Repository

PENGARUH INSIDER OWNERSHIP DAN DEVIDEN TERHADAP KEBIJAKAN HUTANG DENGAN FREE CASH FLOW SEBAGAI VARIABEL MODERASI (Studi pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI Periode Tahun 2011-2015)

Ely, Yulida Rahmawati (2019) PENGARUH INSIDER OWNERSHIP DAN DEVIDEN TERHADAP KEBIJAKAN HUTANG DENGAN FREE CASH FLOW SEBAGAI VARIABEL MODERASI (Studi pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI Periode Tahun 2011-2015). Skripsi thesis, Universitas Wahid Hasyim Semarang.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (863kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (238kB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (225kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (947kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (361kB)
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (231kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (167kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LAMPIRAN.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh insider ownership dan deviden terhadap kebijakan hutang dengan free cash flow sebagai variabel moderasi. Populasi dalam penelitian ini adalah Populasi dalam penelitian ini adalah semua perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada periode tahun 2011-2015. Teknik yang digunakan dalam pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan purposive sampling. Alat analisis yang digunakan adalah regresi linear berganda. Hasil analisis dapat disimpulkan bahwa: insider ownership berpengaruh negatif tidak signifikan terhadap kebijakan hutang. Kebijakan deviden berpengaruh negatif signifikan terhadap kebijakan hutang. Free cash flow berpengaruh negatif signifikan terhadap kebijakan hutang. Free cash flow tidak memoderasi pengaruh kepemilikan manajerial terhadap kebijakan hutang. Free cash flow memoderasi pengaruh IOS terhadap kebijakan hutang. Kata kunci: insider ownership, deviden, dan kebijakan hutang.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Fakultas Ekonomi > Program Studi Akuntassi
Depositing User: eprints perpustakaan unwahas
Date Deposited: 18 Oct 2019 03:02
Last Modified: 18 Oct 2019 03:02
URI: http://eprints.unwahas.ac.id/id/eprint/1788

Actions (login required)

View Item View Item