Chifniyatul, Ula (2018) ANALISA PENGARUH TRANSPARANSI DAN AKUNTABILITAS KEUANGAN DAERAH TERHADAP KINERJA PADA ORGANISASI PERANGKAT DAERAH (STUDI PADA BADAN PENGELOLA KEUANGAN DAN ASET DAERAH KABUPATEN TEGAL, BUMD KAB TEGAL, IKATAN PROFESI NOTARIAT, CAMAT DAN LURAH KAB TEGAL). Skripsi thesis, Universitas Wahid Hasyim Semarang.
|
Text
COVER.pdf Download (737kB) | Preview |
|
|
Text
BAB I.pdf Download (154kB) | Preview |
|
|
Text
BAB II.pdf Download (140kB) | Preview |
|
Text
BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (73kB) |
||
Text
BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (169kB) |
||
|
Text
BAB V.pdf Download (24kB) | Preview |
|
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (44kB) | Preview |
|
|
Text
Lampiran-lampiran.pdf Download (613kB) | Preview |
Abstract
Penelitian inii bertujuan untuk menguji analisis pengaruh transparansi dan akuntabilitas keuangan daerah terhadap kinerja Organisasi Perangkat Daerah kabupaten Tegal. Penialian ini didasarkan pada indikator-indikator yang mencerminkan kondisi yanng transparan dan akuntabel. Sampel penelitian diambil dari keseluruhan populasi dengan pertimbangan jumlah populasi yang relatif sedikit (kurang dari 100) maka seluruh elemen populasi dapat diambil secara keseluruhan. Penelitian ini menggunakan data primer yang diperoleh melalui hasil rekapitulasi dari jawaban kuesioner yang telah diberikan kepada responden. Alur analisis dimulai dari Uji kualitas data dan berlanjut ke uji asumsi klasik dan terakhir pada uji hipotesis. Hasil pengujian hipotesis dari penelitian ini menunjukkan bahwa baik transparansi maupun akuntabilitas berpengaruh positif terhadap kinerja organisasi perangkat daerah. Kata kunci: Transaparansi, Akuntabilitas, Kinerja Pemerintah Daerah.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Program Studi Akuntassi |
Depositing User: | eprints perpustakaan unwahas |
Date Deposited: | 16 Feb 2019 06:44 |
Last Modified: | 16 Feb 2019 06:44 |
URI: | http://eprints.unwahas.ac.id/id/eprint/1598 |
Actions (login required)
View Item |